Dakwah

Menyampaikan Dakwah islam secara Kaffah demi terwujudnya masyarakat yang islami, cerdas dan bertaqwa adalah tujuan dari Program Dakwah RAB ASSYIFA

  • Pemberdayaan Ustadz/ Ustadzah setempat di berbagai daerah hingga ke daerah pelosok untuk mengoptimalkan kemampuan tsaqofah islam dan dakwah islam (Program Indonesia butuh guru Ngaji),
  • Menerjunkan para Dai ke lokasi-lokasi rawan Aqidah / rawan pemurtadan, rawan pendidikan dan rawan ekonomi yang bekerjasama dengan ustadz/ustadzah setempat, serta didukung penuh oleh tokoh masyarakat setempat,
  • Memberikan bantun kafalah guru mengaji, imam Masjid dan marbot atas referensi tokoh masyarakat, pemangku adat, pengurus yayasan maupun pengajun secara langsung kepada RAB ASSYIFA,
  • Pendampingan dan pembinaan mualaf di berbagai daerah hingga ke daerah pelosok yang bekerja sama dengan mitra ustadz/ustadzah setempat maupun menerjunkan Dai secara langsung ke lokasi pembinaan,
  • Memberantas buta huruf Alqur’an dan pembinaan belajar dengan baik dan benar (TAHSIN & TAHFIDZ di daerah pelosok),
  • Indonesia darurat Alqur’an (Distribusi wakaf Alqur’an & Iqro ke berbagai daerah hingga ke pelosok)
  • Patungan wakaf motor Dakwah (Sepeda motor tersebut akan diberikn kepada Dai yang di pilih dan seoeda motor tersebut untuk aktivitas dakwah para dai dalam berdakwah),
  • Wakaf Karpet sholat untuk Masjid, Mushollah, pesantren, Madrasah dll yang ada di daerah terpencil, dan daerah pelosok.

PROGRAM YANG SEDANG BERJALAN: